<div data-block="true" data-editor="5dv0d" data-offset-key="3nv7u-0-0" style="font-family: Helvetica, Arial, sans-serif; color: rgb(29, 33, 41); font-size: 14px; white-space: pre-wrap;"> <div class="_1mf _1mj" data-offset-key="3nv7u-0-0" style="position: relative; direction: ltr; font-family: inherit;"> <span data-offset-key="3nv7u-0-0" style="font-family: inherit;">Bupati Giri Prasta Hadiri Grand Lounching TRAVLR Indonesia</span></div> </div> <div data-block="true" data-editor="5dv0d" data-offset-key="eejja-0-0" style="font-family: Helvetica, Arial, sans-serif; color: rgb(29, 33, 41); font-size: 14px; white-space: pre-wrap;"> <div class="_1mf _1mj" data-offset-key="eejja-0-0" style="position: relative; direction: ltr; font-family: inherit;">  </div> </div> <div data-block="true" data-editor="5dv0d" data-offset-key="63fq3-0-0" style="font-family: Helvetica, Arial, sans-serif; color: rgb(29, 33, 41); font-size: 14px; white-space: pre-wrap;"> <div class="_1mf _1mj" data-offset-key="63fq3-0-0" style="position: relative; direction: ltr; font-family: inherit;"> <span data-offset-key="63fq3-0-0" style="font-family: inherit;">Siap Bekerjasama Lakukan Promosi Pariwisata Bersama Potensial Seluruh Indonesia</span></div> </div> <div data-block="true" data-editor="5dv0d" data-offset-key="f6kpj-0-0" style="font-family: Helvetica, Arial, sans-serif; color: rgb(29, 33, 41); font-size: 14px; white-space: pre-wrap;"> <div class="_1mf _1mj" data-offset-key="f6kpj-0-0" style="position: relative; direction: ltr; font-family: inherit;">  </div> </div> <div data-block="true" data-editor="5dv0d" data-offset-key="3603p-0-0" style="font-family: Helvetica, Arial, sans-serif; color: rgb(29, 33, 41); font-size: 14px; white-space: pre-wrap;"> <div class="_1mf _1mj" data-offset-key="3603p-0-0" style="position: relative; direction: ltr; font-family: inherit;"> <span data-offset-key="3603p-0-0" style="font-family: inherit;">MANGUPURA - Bupati Badung, Nyoman Giri Prasta, Kamis (30/8) menghadiri grand lounching TRAVLR Indonesia di Trans Hotel Seminyak. Dimana media promosi digital bersama tersebut merupakan mitra dari Asosiasi Pemerintah Kabupaten Seluruh Indonesia (APKASI) yang berasal dari Australia, untuk mempromosikan potensi pariwisata yang ada di kabupaten seluruh Indonesia. Dalam kesempatan itu, Bupati Nyoman Giri Prasta ikut secara simbolis meluncurkan media promosi pariwisata kabupaten se-Indonesia serta melaksanakan seremoni penandatanganan kerjasama antara TRAVLR Indonesia dengan Pemerintah Kabupaten Seluruh Indonesia. Hadir dalam acara tersebut Bupati dari seluruh Indonesia, pengurus APKASI, Kepala Dinas Pariwisata kabupaten seluruh Indonesia, Ketua BPPD Badung, IGN Rai Suryawijaya, CEO TRAVLR Australia dan undangan lainnya.</span></div> </div> <div data-block="true" data-editor="5dv0d" data-offset-key="d1ukd-0-0" style="font-family: Helvetica, Arial, sans-serif; color: rgb(29, 33, 41); font-size: 14px; white-space: pre-wrap;"> <div class="_1mf _1mj" data-offset-key="d1ukd-0-0" style="position: relative; direction: ltr; font-family: inherit;">  </div> </div> <div data-block="true" data-editor="5dv0d" data-offset-key="5fk3g-0-0" style="font-family: Helvetica, Arial, sans-serif; color: rgb(29, 33, 41); font-size: 14px; white-space: pre-wrap;"> <div class="_1mf _1mj" data-offset-key="5fk3g-0-0" style="position: relative; direction: ltr; font-family: inherit;"> <span data-offset-key="5fk3g-0-0" style="font-family: inherit;">Dalam sambutannya Bupati Giri Prasta menerangkan sektor pariwisata di kabupaten Badung adalah lokomotif utama penggerak perekonomian dan pembangunan. Karena itu tidak salah Badung mengambil tagline dan branding pariwisata, yaitu The Soul Of Bali yang berarti jiwanya Bali. Untuk itu pihaknya terus bergerak membangun Bali dengan model Tri Partid Desain, dengan 3 zona pembagiannya. Untuk lebih menggeliatkan sektor pariwisata, pihaknya di Badung mengaku telah merancang berbagai program yang mendukung sektor promosi. Salah satunya adalah merealisasikan Badung smarth city, yang tentunya akan mendukung promosi yang akan dilakukan travlr Indonesia. Selain itu pihaknya juga terus berupaya menjaga agar stabilitas keamanan dan kenyamanan di Badung tetap terjaga, termasuk menjaga kerukunan antar umat beragama. Sebab disadarinya selain keindahan alam, budaya dan seni sebagai daya tarik, kerukunan antar beragama serta kenyamanan dan keamanan menjadi faktor pertimbangan kenapa di Bali sering diadakan acara internasional. "Persatuan dan kesatuan harus terus dijaga dan kami konsisten untuk itu. Kami ingin menjadi role model pariwisata, kalau pariwisata maju itu akan bisa lebih mensejahterakan masyarakat dan bisa bermanfaat bagi daerah lainnya dan Indonesia,"terangnya.</span></div> </div> <div data-block="true" data-editor="5dv0d" data-offset-key="efsf3-0-0" style="font-family: Helvetica, Arial, sans-serif; color: rgb(29, 33, 41); font-size: 14px; white-space: pre-wrap;"> <div class="_1mf _1mj" data-offset-key="efsf3-0-0" style="position: relative; direction: ltr; font-family: inherit;">  </div> </div> <div data-block="true" data-editor="5dv0d" data-offset-key="6r4vo-0-0" style="font-family: Helvetica, Arial, sans-serif; color: rgb(29, 33, 41); font-size: 14px; white-space: pre-wrap;"> <div class="_1mf _1mj" data-offset-key="6r4vo-0-0" style="position: relative; direction: ltr; font-family: inherit;"> <span data-offset-key="6r4vo-0-0" style="font-family: inherit;">Pihaknya di Kabupaten Badung mengaku siap bekerjasama dengan TRAVLR Indonesia, dalam menggerakkan mempromosikan sektor pariwisata, dengan menampilkan potensial pasar dan menjaring generasi milenial. Pasalnya generasi milenial saat ini dinilai adalah pangsa pasar yang menjajikan. Untuk mendukung hal tersebut, ia mengaku sudah mengklasifikasikan sektor pariwisata yang ada di Badung. Yang pertama yaitu pariwisata warisan, seperti subak (pengairan) yang sudha diakui dunia melalui Unesco, serta ada pula bangunan bersejarah. Kemudian kedua agrowisata (pariwisata yang berbasis perkebunan), eko wisata (pariwisata yang berbasis dengan lingkungan), cultural wisata (pariwisata yang berbasis budaya) dan health wisata (pariwisata yang berbasis kesehatan). Dimana Desa Wisata menjadi home base dari kemasan wisata tersebut. Serta ketiga adalah wisata alam, salah satunya eksotik pantai dna sebagainya. "Inilah yang kami kemas dan gerakkan agar menjadi destinasi daerah tujuan wisata, sehingga menjadi daya tarik wisatawan. "Di Badung yang kita belum miliki adalah exibition atau pameran, jika exibition ini hadir dengan dukungan manusia dan kebudayaannya, maka Bali akan menjadi pusat bisnis pariwisata,"ujarnya. </span></div> </div> <div data-block="true" data-editor="5dv0d" data-offset-key="eltnv-0-0" style="font-family: Helvetica, Arial, sans-serif; color: rgb(29, 33, 41); font-size: 14px; white-space: pre-wrap;"> <div class="_1mf _1mj" data-offset-key="eltnv-0-0" style="position: relative; direction: ltr; font-family: inherit;">  </div> </div> <div data-block="true" data-editor="5dv0d" data-offset-key="kv9t-0-0" style="font-family: Helvetica, Arial, sans-serif; color: rgb(29, 33, 41); font-size: 14px; white-space: pre-wrap;"> <div class="_1mf _1mj" data-offset-key="kv9t-0-0" style="position: relative; direction: ltr; font-family: inherit;"> <span data-offset-key="kv9t-0-0" style="font-family: inherit;">Untuk memeratakan sektor pariwisata dalam upaya membangun manusia dan budayanya, pihaknya mengimplementasikan konsep One Island One Manajemen dan One Planing. Hal yang dimaksudkannya adalah hasil dari pajak Hotel dan Restoran (PHR) yang dipungut, 15 persennya disumbangkan kepada 6 kabupaten lainnya di Bali. Sehingga hal tersebut diharapkan bisa mewujudkan harmonisajsi destinasi yang hidup bersama alam dan manusianya. Bahkan pihaknya mengaku siap bekerjasama dengan wilayah lain di luar Bali, jika diperlukan. "Semakin banyak daerah tujuan wisata, maka lenght of stay akan semakin banyak lagi. Saya sepakat pemerataan pariwisata harus dilakukan, tidak cuma di Bali sebab kita adalah NKRI. Moto kami bekerja adalah bekerja keras, bekerja ikhlas, bekerja cerdas dan bekerja tuntas.Yaitu dengan bekerja menggunakan hati, sepenuh hati dan berhati-hati,"imbuhnya.</span></div> </div> <div data-block="true" data-editor="5dv0d" data-offset-key="eue6l-0-0" style="font-family: Helvetica, Arial, sans-serif; color: rgb(29, 33, 41); font-size: 14px; white-space: pre-wrap;"> <div class="_1mf _1mj" data-offset-key="eue6l-0-0" style="position: relative; direction: ltr; font-family: inherit;">  </div> </div> <div data-block="true" data-editor="5dv0d" data-offset-key="3uo1h-0-0" style="font-family: Helvetica, Arial, sans-serif; color: rgb(29, 33, 41); font-size: 14px; white-space: pre-wrap;"> <div class="_1mf _1mj" data-offset-key="3uo1h-0-0" style="position: relative; direction: ltr; font-family: inherit;"> <span data-offset-key="3uo1h-0-0" style="font-family: inherit;">Sementara Wakil Ketua Umum APKASI, Sokhiatulo Laoli yang sekaligus merupakan Bupati Nias menerangkan, tujuan Apkasi menjalin kerjasama dengan TRAVLR Indonesia adalah untuk menjadi media promosi bersama antara bupati seluruh Indonesia. Hal tersebut menyangkut sektor pariwisata yang dinilai potensial menghasilkan tambahan devisa bagi negara Indonesia. "Pariwisata Bali memang tidak perlu diragukan, tapi jangan Bali terus. Sebab kekayaan alam di daerah lain sangat beragam dan potensial. Namun memang sarana dan prasarananya yang ada belum mendukung,"ujar Laoli, sembari berharap melalui promosi tersebut akan terjadi percepatan pembangunan sarana dan prasarana yang dibutuhkan.</span></div> </div> <div data-block="true" data-editor="5dv0d" data-offset-key="dpukc-0-0" style="font-family: Helvetica, Arial, sans-serif; color: rgb(29, 33, 41); font-size: 14px; white-space: pre-wrap;"> <div class="_1mf _1mj" data-offset-key="dpukc-0-0" style="position: relative; direction: ltr; font-family: inherit;">  </div> </div> <div data-block="true" data-editor="5dv0d" data-offset-key="e2uce-0-0" style="font-family: Helvetica, Arial, sans-serif; color: rgb(29, 33, 41); font-size: 14px; white-space: pre-wrap;"> <div class="_1mf _1mj" data-offset-key="e2uce-0-0" style="position: relative; direction: ltr; font-family: inherit;"> <span data-offset-key="e2uce-0-0" style="font-family: inherit;">Diakuinya berkaca pada sektor pariwisata di Indonesia yang beragam dan potensial. Serta upaya yang dilakukan pihak Travlr dalam mempromosikan potensi pariwisata di Bali melalui medianya, yang sekaligus bertujuan mendukung program Presiden dan Kemenpar, agar target kunjungan wisatawan sebanyak 20 juta pada tahun 2019 tercapai. Maka dipandang perlu sinergi dari kabupaten di seluruh indonesia untuk bersama-sama mempromosikan potensi paariwisata tersebut ke tingkat nasional dan internasional. Karena itulah Apkasi melakukan kerjasama tersebut dengan TRAVLR Indonesia, untuk melakukan promosi bersmaa melalui media pariwisata bersama. Dimana media tersebut memiliki standar internasional dan siap diakses oleh wisatawan. "Hari ini kita meluncurkan media TRAVLR Indonesia sebagai media promosi pariwista bersama. Kami mengajak bupati dan pemerintah seluruh Indonesia untuk bersama-sama bergabung, ssbabini kita yakini akan bermanfaat bagi pariwisata Indonesia. Kita minta juga seluruh kabupaten yang ikut bergabung, agar bisa menyiapkan data dan dokumen potensi pariwisata masing-masing, sehingga bisa dilakukan promosi segera,"imbaunya.</span></div> <div>  </div> </div>
Bupati Giri Prasta Hadiri Grand Lounching TRAVLR Indonesia
31 Aug 2018